Kamis, 17 Maret 2011

KERJA SAMA EKONOMI INTERNASIONAL

Media pembelajaran ini untuk bidang studi IPS kelas 9 yang berisikan materi tentang kerjasama bilateral dan multilateral yang disertai dengan contoh organisasi-organisasi seperti : Asean, Afta, Nafta, UNDP, IMF, ILO, FAO, IBRD dan GATT.
Media ini berupa file powerpoint yang dapat didownload di sini.

Pelaku kegiatan konsumsi

Media pembelajaran ini berisi tentang materi pelaku kegiatan konsumsi, yaitu: rumah tangga keluarga, rumah tangga pemerintah dan rumah tangga pemerintah, selain itu juga tentang Pertimbanganpertimbangan umum yang perlu diperhatikan agar penghasilan yang diperoleh dapat memenuhi kebutuhan dan usaha Agar kebutuhan rumah tangga dapat terpenuhi sesuai dengan besarnya pendapatan.
media ini berupa file powerpoint yang dapat didownload di sini.

Senin, 14 Maret 2011

Faktor-faktor yang mempengaruhi konsumsi

materi pembelajaran IPS/Ekonomi ini berisikan faktor-faktor yang mempengaruhi konsumsi yaitu : Pendapatan, Harga diri terhadap lingkungan, Ketamakan dan kesombongan, Harapan pendapatan tinggi di masa yang akan datang, Tingkat pendidikan, Tempat tinggal dan Umur dan jenis kelamin.
Presentasi berupa file powerpoint yang dapat didownload di sini.

PERJUANGAN BANGSA INDONESIA MEREBUT IRIAN BARAT


Media pembelajaran IPS/Sejarah ini berisi segala sesuatu yang berkaitan dengan proses pembebasan Irian Barat dari cengkraman Belanda. Sejarah di dalam media ini dimulai dari KMB yang didalamnya ada kesepakatan tenatang penyerahan Irian Barat, kemudian usaha diplomatis Indonesia dan Belanda, selanjutnya perjuangan di PBB, hingga dikumandangkannya TRIKORA, dan penentuan pendapat rakyat Irian Barat (PEPERA).

Media ini berupa file powerpoint yang dapat didownload di sini atau via ziddu di sini.

Minggu, 13 Maret 2011

BENUA


media pembelajaran IPS ini untuk siswa kelas IX yang berisikan tentang benua-benua yang ada di planet bumi ini yang terdiri : benua Asia, Benua Eropa, Benua Amerika, Benua Afrika, Benua Australia dan Benua Antartika.

Media berupa file powerpoint yang dapat didownload di sini.

Sabtu, 12 Maret 2011

Pola Pemukiman Penduduk


Media pembelajaran ini berisikan perbedaan Perumahan dan Pemukiman, Pola pemukiman yang memanjang (Mengikuti Jalan, Mengikuti rel kereta api, Mengikuti Alur Sungai, Mengikuti Garis Pantai), Pola Pemukiman Tersebar dan Pola Pemukiman Tersebar.

Media ini berupa file powerpoint yang dapat didownload di sini.

Rabu, 02 Maret 2011

POLA KEGIATAN EKONOMI


Media pembelajaran IPS ini berisikan materi tentang pola kegiatan ekonomi, Penggunaan Lahan , Penggunaan lahan untuk pertanian, Pertanian sederhana menetap , Pertanian sederhana berpindah-pindah, Pertanian tadah hujan , Pertanian dengan irigasi atau pertanian lahan basah, Penggunaan lahan untuk perumahan, Penggunaan lahan untuk industri dan Penggunaan lahan untuk jasa.

File powerpoint yang bisa anda download di sini.

Selasa, 01 Maret 2011

Masa kolonial Belanda


Materi sejarah yang terdapat pada presentasi ini adalah Masa kolonial Belanda, hak oktroi (hak-hak istimewa) voc, Gubernur Jendera VOC, tanam paksa (cultuur stelsel ), Politik etis dan trias politika politik etis.

Media ini dapat anda download di sini.

Pemakaian program aplikasi pengolah kata


Media Teknologi Informasi dan Komunikasi ini berisikan materi tentang : cara Memulai Aplikasi Microsoft Office Word 2007, Tampilan Jendela Microsoft Office Word 2007, Bagian-bagian jendela MS-Word 2007, Membuat Dokumen Baru, Menentukan Ukuran Kertas dan Margin, Menyimpan Dokumen, dan Mencetak Ke Kertas.

File berupa presentasi powerpoint yang dapat didownload di sini.

Pengikut