Rabu, 27 Juli 2011

Bentuk Muka Bumi yang Dihasilkan oleh Tenaga Eksogen (Keragaman Bentuk Muka Bumi V)

Dalam media pembelajaran untuk kelas 7 IPS/Geografi ini terdiri atas materi : Pengertian Tenaga eksogen, Pengikisan karena Tenaga air, Pengikisan karena Tenaga angin, Pengikisan karena Tenaga gelombang, Pengikisan karena Tenaga gletser, Pengikisan karena Tenaga makhluk hidup (organisme), Pelapukan fisik, Pelapukan kimiawi, Pelapukan organis atau biologis, Pengangkutan material (mass wasting), Jenis pergerakan pelan (lambat), Jenis pergerakan cepat, Longsor lahan (landslide), Amblesan (subsidensi) dan Dampak Pergerakan tenaga eksogen terhadap kehidupan.

Media ini berupa file powerpoint yang dapat didownload  via ziddu di sini.

Senin, 25 Juli 2011

Negara Maju dan Negara Berkembang

Media pembelajaran ini untuk bidang studi IPS/Geografi kelas 9 SMP yang berisikan tentang: Pengertian Negara Maju dan Negara Berkembang, indikator dalam penggolongan negara sebagai negara maju atau negara berkembang (Pendapatan Perkapita, Jumlah Penduduk Miskin, Tingkat Pengangguran, Angka Kematian Bayi dan Ibu Melahirkan, Angka Melek Huruf), Ciri-Ciri Negara Maju, ciri-ciri negera berkembang dan beberapa contoh negara maju & berkembang.

File berupa powerpoint yang bisa anda download via ziddu di sini.

KONDISI FISIK, WILAYAH, DAN PENDUDUK INDONESIA

Media pembelajaran IPS/Geografi untuk kelas 8 SMP ini berisikan tentang : Pengaruh Letak Geografis terhadap Keadaan Alam, PENGARUH LETAK ASTRONOMI INDONESIA, Garis Lintang, garis bujur, Peredaran Semu Matahari Tahunan, Terbentuknya Angin Muson, Faktor yang memengaruhi persebaran flora dan fauna, Jenis-jenis hutan, manfaat hutan, Persebaran Fauna di Indonesia (asiatis dan Australis ), Berbagai Jenis Tanah di Indonesia, kelompok ras di Indonesia, Keanekaragaman Suku Bangsa, dan faktor yang menyebabkan perbedaanbahasa dan adat istiadat.

Media ini berupa file powerpoint yang dapat didownload via ziddu di sini.

Sabtu, 23 Juli 2011

Dampak Tenaga Endogen Terhadap kehidupan (Keragaman Bentuk Muka Bumi IV)

Dalam media pembelajaran ini menerangkan tentang Dampak Tenaga Endogen Terhadap kehidupan yang terdiri atas dampak positif yaitu :  Kawasan tangkapan air hujan, Sumber bahan tambang dan sumber daya mineral, Pusat tenaga listrik, Tempat habitat berbagai jenis flora dan fauna,  Tempat pariwisata dan laboratorium alam, Kemudian dampak negatif yaitu : Gempa bumi, gunung meletus, erosi dan tanah longsor.

Media ini berupa file powerpoin yang dapat didownload via ziddu di sini.

Kamis, 21 Juli 2011

Hasil dari proses vulkanisme & seisme (Keragaman Bentuk Muka Bumi III)

Dalam Media Pembelajaran IPS kelas 7 ini berisikan tentang : Pengertian Vulkanisme, Intrusi magma, Ekstrusi magma, Bentuk ekstrusi magma, Fenomena alam pasca vulkanik, Hasil dari proses gempa (seisme), pengertian gempa, Gempa tektonik, gempa vulkanik, gempa runtuhan, gempa buatan, Gempa menurut letak terjadinya, Gempa berdasarkan hiposentrum, dan Gempa berdasarkan bentuk episentrum.

File powerpoint yang dapat didownload via ziddu di sini.

Rabu, 20 Juli 2011

PERANG DUNIA II

Media Pembelajaran ini untuk bidang studi IPS/Sejarah Kelas 9 yang berisikan tentang : Sebab-Sebab Umum Terjadinya Perang Dunia II, Sebab Khusus Terjadinya Perang Dunia II, Perang Dunia II di Eropa, Perang Dunia II di Afrika, Perang dunia II di Asia Pasifik, Balasan Sekutu Kepada Jepang, dan Akibat Perang Dunia II dibidang politik, ekonomi, sosial serta perdamaian.

Media ini berupa file power point yang bisa didownload via ziddu di sini.

Senin, 18 Juli 2011

KEBUTUHAN MANUSIA


Media pembelajaran IPS/Ekonomi ini untuk kelas VIII SMP yang berisikan tentang pengertian kebutuhan, KEBUTUHAN MENURUT INTENSITAS KEGUNAANNYA, KEBUTUHAN MENURUT WAKTUNYA, KEBUTUHAN MENURUT SIFATNYA, KEBUTUHAN MENURUT SUBYEKNYA, KEBUTUHAN MENURUT WUJUDNYA, KEBUTUHAN MENURUT SOSIAL BUDAYA, dan FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBUTUHAN MANUSIA.

Media ini berbentuk file powerpoint yang dapat didownload via ziddu di sini.

Bentuk muka bumi dari bentuk patahan dan lipatan (II)


Dalam media pembelajaran ini menerangkan tentang Bentuk muka bumi dari bentuk patahan dan lipatan yang terdiri : Pegunungan, Plato, Dataran Tinggi, Palung laut, Ambang laut, Punggung Laut, Depresi, Lubuk Laut dan Shelf.

Media ini berupa file powerpoint yang bisa didownload via ziddu di sini.

Peralatan Teknologi informasi dan komunikasi


Media pembelajaran ini untuk bidang studi TIK kelas 7 yang berisikan: pengertian teknologi informasi dan komunikasi, gambaran tentang Media Komunikasi Tradisional (Asap, Kentongan, Prasasti, Daun Lontar, gambaran tentang Media Komunikasi (Radio, Televisi, Telegraf, Handphone, Telepon dan Faximile).

File berupa Powerpoint yang dapat didownload di sini.

Sabtu, 16 Juli 2011

KERAGAMAN BENTUK MUKA BUMI 1 (Patahan dan Lipatan)


Dalam media pembelajaran IPS untuk kelas 7 smp ini berisikan tentang : pengertian Tenaga Endogen dan Tenaga Eksogen, Bentuk muka bumi yang dihasilkan oleh tenaga endogen, pengertian dan jenis Epirogenesa & Orogenesa, proses tektonisme, pengertian dan jenis lipatan & Patahan.
Media ini berbentuk file powerpoint yang dapat didownload via ziddu di sini.

Pengikut